Persiapan

Sebelum mulai yang perlu di ketahui adalah informasi berikut :

1. Hak akses, username dan password yang digunakan untuk mengakses Learning Management System (LMS) adalah sama dengan username dan password SIMAK USS.

2. Mata kuliah, mata kuliah yang di ampu oleh dosen mengambil data dari KRS ONLINE.

3. Data Dosen dan mahasiswa, data peserta course yang tergabung dalam LMS mengambil data dari KRS ONLINE.

Melihat Mata Kuliah

1. Login ke LMS dengan username dan password simak masing-masing

2. Klik my courses

Klik masing-masing nama untuk melihat detil mata kuliah.

Mendownload File terkait mata kuliah

Cukup klik file yang muncul di mata kuliah , file akan otomatis bisa di download.

Mengumpulkan Tugas

1. Klik nama mata kuliah

2. Lihat tugas di pertemuan

Klik nama tugas dan klik tombol ‘add submission’

Klik icon fileĀ  lalu klik tobol ‘save changes’

Cari file tugas yang akan di kumpulkan

tekan tombol “upload this file”.

Untuk kalian yang ingin melihat panduan ini melalui video silahkan klik video dibawah ini :

Last Update 28 September 2021